Jumat, 16 April 2010

Memasang widget share facebook pada blog

Sebenarnya tips ini saya tau dari teman
saya dan ada teman aku yang minta tips ini ya udah aku postingin aj di blog aku
* Login ke blogger
* Edit tamplate
* Centang "expand widget template"
* Kemudian cari kode <span class='post-author vcard'>
* Letakkan kode dibawah ini persis dibawah nya

<b:if cond='data:post.url'>
<a expr:href='&quot;http://www.facebook.com/share.php?u=&quot; + data:post.url'><img alt='This share facebook' border='0' src='http://img32.imageshack.us/img32/5742/sharefacebook.jpg'/></a>
</b:if>


* Kemudian simpan dan lihat hasilnya

Tidak ada komentar:

Posting Komentar